EAS Pemrograman Web

Nama: Java Kanaya Prada

NRP: 5025211112

Kelas: Pemrograman Web A 

1.       Jelaskan perbedaan Front end dan Back end

Front end dan Back end adalah dua aspek berbeda yang ada dalam pengembangan suatu web. Front end berfokus pada antarmuka pengguna, dan pengalaman pengguna (UI/UX). Sedangkan back end berfokus pada logika di sisi server.

Pada front end mencakup semua yang dapat dilihat dan berinteraksi dengan pengguna, seperti tata letak, desain, dan fungsionalitas situs web. Bahasa yang digunakan dalam pengembangan front end antara lain HTML, CSS, dan JavaScript. Front end berfokus pada sisi situs web yang menghadap pengguna. Front end memastikan bahwa pengunjung dapat dengan mudah berinteraksi dan menavigasi situs dengan menggunakan bahasa pemrograman, keterampilan desain, dan alat lainnya. Mereka menghasilkan tata letak, dan desain yang baik untuk situs web.

Sedangkan pada Back end berfokus pada sisi server situs web. Mereka menggunakan keterampilan teknis untuk melakukan pekerjaan yang menciptakan struktur situs web dan fungsionalitas keseluruhan, yang memungkinkan front end dari sebuah web dapat ditampilkan. Hal ini meliputi membuat operasi situs, database, dan antarmuka pemrograman aplikasi (API). Back end juga mencakup termasuk server, dan database. Pengguna komputer seringkali tidak melihat elemen pengembangan back end, yang berada di dibalik situs web. Bahasa yang digunakan dalam pengembangan backend antara lain PHP, Python, dan Java.

2.       Kompetensi apa saja yang harus dikuasai oleh Front End Engineer, dan Back End Developer

Front End:

  • Pengetahuan dan keterampilan dalam menggunakan struktur dasar HTML untuk membangun antarmuka halaman web.
  • Penguasaan CSS untuk mengatur tampilan, tata letak, warna, font, responsivitas, dan animasi halaman web.
  • Pemahaman yang kuat tentang JavaScript, termasuk manipulasi DOM, penanganan acara, penggunaan AJAX, serta penggunaan kerangka kerja JavaScript seperti Angular, React, atau Vue.js.
  • Memahami prinsip desain responsif untuk meningkatkan tampilan dan pengalaman pengguna di berbagai perangkat dan ukuran layar.
  • Keahlian dalam melakukan pengujian dan pemecahan masalah di browser untuk memastikan kualitas tampilan dan fungsi halaman web.

Back End:

  • Pengetahuan dan keterampilan dalam menggunakan struktur dasar HTML untuk membangun antarmuka halaman web.
  • Penguasaan CSS untuk mengatur tampilan, tata letak, warna, font, responsivitas, dan animasi halaman web.
  • Pemahaman yang kuat tentang JavaScript, termasuk manipulasi DOM, penanganan acara, penggunaan AJAX, serta penggunaan kerangka kerja JavaScript seperti Angular, React, atau Vue.js.
  • Memahami prinsip desain responsif untuk meningkatkan tampilan dan pengalaman pengguna di berbagai perangkat dan ukuran layar.
  • Keahlian dalam melakukan pengujian dan pemecahan masalah di browser untuk memastikan kualitas tampilan dan fungsi halaman web.
  • Kemampuan mengelola request handling dari pengguna, memproses data, dan memberikan respons yang sesuai. 

Selain kemampuan diatas, salah satu kemampuan yang penting adalah pemahaman terdapat penggunaan kerangka kerja (framework). Penggunaan kerangka kerja sangat bermanfaat bagi keduanya (Front end dan Back end), penggunaan kerangka kerja mampu meningkatkan Efisiensi dan Produktivitas, sehingga dalam pengembangan web atau aplikasi bisa lebih cepat. Arsitektur dan Organisasi yang terorganisir juga menjadi sangat membantu dalam pengembangan web atau aplikasi menggunakan kerangka kerja.

3.       Buatlah struktur tabel dari aplikasi

CDM
   
PDM



4.       Desainkan bentuk masing-masing menu

  • Home
 
  • Courses
 
 
 

        Link Github: Github

        Link Demo: Youtube

        Link Deploy: Deploy

 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas 1 Pemrogaman Web